Text
HOROSKOP dan GOLONGAN DARAH
Golongan darah ada empat, yaitu golongan darah A, B, O, dan AB. Semua orang pasti memiliki salah satunya. Apa kalian penasaran dengan sosok kalian yang tersembunyi dibalik golongan darah?
Horoskop adalah bagan atau diagram astrologi yang mewakili posisi Matahari, Bulan, Planet, aspek astrologi, dan sudut sensitif pada saat suatu peristiwa, seperti saat kelahiran seseorang. Kata horoskop berasal dari kata Yunani ra dan sophos yang berarti "waktu" dan "pengamat". Ini digunakan sebagai metode ramalan mengenai peristiwa yang berkaitan dengan titik waktu yang diwakilinya, dan itu membentuk dasar dari tradisi horoskop astrologi.
B01470F | SR 133.5 HAE h | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain